SUMATERA SELATAN – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) pada Selasa, 16 Januari memprakirakan, sebagian besar wilayah Sumatera Selatan (Sumsel) pada hari ini berpotensi hujan dengan intensitas ringan.
Daftar Daerah di Provinsi Sumsel yang Berpotensi Hujan Ringan
Melansir laman resmi BMKG, cuaca di beberapa kabupaten/kota berikut ini berpotensi mengalami hujan dengan intensitas ringan
BACA JUGA:
1. Baturaja
2. Indralaya
3. Kayu Agung
4. Martapura
5. Maradua
6. Muara Enim
7. Muara Rumpit
8. Pagar Alam
9. Pangkalan Balai
10. Sekayu
11. Talang Ubi
12. Tebing Tinggi
Daftar Daerah di Sumsel yang Berpotensi Hujan sedang hingga Lebat
Waspadai potensi hujan sedang hingga lebat yang disertai petir dan angina kencang berdurasi singkat pada siang dan sore hari di beberapa wilayah berikut ini:
1. Musi Banyuasin
2. Musi Rawas Utara
3. Muara Enim
4. Lahat
5. Pagar Alam
6. OKU Selatan
7. Ogan Ilir
Daftar Daerah di Sumsel yang Diprakirakan Cerah Berawan
1. Lubuk Linggau
2. Palembang
3. Prabumulih
Baca terus VOI, Waktunya Merevolusi Pemberitaan.